Deskripsi pekerjaan
staff HR
- Menangani proses rekruitment karyawan mulai dari pencarian kandidat melalui berbagai saluran, screening kandidat, interview hingga seleksi akhir.
- Membuat kontrak kerja/ perjanjian kerja untuk setiap karyawan baru Berkordinasi dengan pihak-pihak yang terkait sehubungan dengan masuknya karyawan baru
- Menjalankan program orientasi karyawan baru.
- Melakukan input data karyawan dan melakukan pembaharuan secara berkala.
- Memperbaharui informasi lainnya terkait kepegawaian pada sistem informasi yang disediakan perusahaan.
- Membuat rekap absen & rekap cuti karyawan
- Menghitung gaji karyawan & membuat slip gaji
- Memproses mutasi, promosi dan demosi karyawan melalui sistem dan dokumen pendukungnya.
- Menangani karyawan bermasalah (perselisihan, konseling, mentoring).
- Membuat Memo internal, Pembaharuan Peraturan dan tata Tertib Perusahaan.
- Melakukan Evaluasi terhadapa progress target KPI untuk semua karyawan
- Melakukan tugas lainnya di bidang HRGA.

Kualifikasi pekerjaan
- Pendidikan Minimal D3/S1 (diutamakan Hukum, Psikologi, MSDM)
- Usia Maksimal 30 Tahun
- Memiliki pengalaman sebagai HR minimal 2 Tahun
- Menguasai proses rekruitmen
- Mengerti dan memiliki pengalaman menangani BPJS
- Memahami tentang hubungan industrial dan peraturan terkait ketenagakerjan
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.